Tuberkulosis adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Penularan tuberkulosis melalui ludah atau dahak penderita yang mengandung basil tuberkulosis. Penularan yang mudah menyebabkan tingginya kasus…
Antibiotik sampai saat ini masih menjadi obat pilihan utama dalam penanganan kasus-kasus penyakit infeksi. Antibiotik dapat didefinisikan sebagai senyawa yang dihasilkan oleh berbagai jenis mikroorganisme (bakteri, fungi, aktinomisetes) yang dapat…
Puskesmas Sukajadi sebagai fasilitas pelayanan kesahatan tingkat pertama yang menjadi tolak ukur keberhasilan pembangunan kesehatan seharusnya dapat memberikan mutu pelayanan yang baik sehingga dapat memberikan kepuasan pada pasien. Kepuasan pasien…